31 Mei 2024

Catat Jadwal PPDB DKI Jakarta 2024

Oleh:Eva Simorangkir

Editor:Ramdan Malik Batubara, Aditya Gagat Hanggara

31 Mei 2024

Apakah kamu termasuk orang yang akan mengikuti PPDB (Penerimaan Peserta Didik Baru)? Kalau enggak, mungkin kamu kenal dengan seseorang yang akan mengikutinya. PPDB adalah proses penerimaan peserta didik/murid baru di setiap jenjang pendidikan formal. Dilakukan setiap tahun, pendidikan formal ini meliputi:

  • TK (Taman Kanak-Kanak);
  • SD (Sekolah Dasar);
  • SMP (Sekolah Menengah Pertama);
  • SMA (Sekolah Menengah Atas);
  • SMK (Sekolah Menengah Kejuruan); dan
  • pendidikan setara (MI/Madrasah Ibtidaiyah, MTs/Madrasah Tsanawiyah, MA/Madrasah Aliyah, MAK/Madrasah Aliyah Kejuruan).

 

PPDB DKI Jakarta 2024PPDB DKI Jakarta 2024

 

Ketentuan PPDB sudah ada dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2021. Jadi, penting bagi kita untuk mengikuti peraturan supaya prosesnya berjalan dengan tertib. Ada jadwal yang perlu diikuti dan daftar layanan informasi yang berguna bagi CPDB (Calon Peserta Didik Baru). Yuk, cek di bawah!

 

Jadwal PPDB DKI Jakarta 2024

Setiap tahap PPDB memiliki jadwal yang ditetapkan secara resmi. Jangan sampai ketinggalan supaya prosesnya berjalan lancar, ya. Nah, untuk PPDB DKI Jakarta pada 2024, ada empat jalur untuk jenjang SMP, SMA, dan SMK. Khusus untuk jenjang SD, sampai saat ini hanya ada tiga jalur, ya. Yuk, cek jadwal-jadwal di bawah ini!

Jenjang SD

 

  1. Jalur Afirmasi 

a. Prioritas Pertama bagi Anak Asuh Panti dan Anak Tenaga Kesehatan yang Meninggal Dunia dalam Penanganan Covid-19

KegiatanTanggalWaktu
Input ke dalam sistem10–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
26 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman 26 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri27 Juni 202408.00–23.59 WIB
28 Juni 202400.00-14.00 WIB


 

b. Prioritas Pertama bagi Anak Penyandang Disabilitas

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan verifikasi dokumen10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–12.00 WIB
Pemilihan sekolah dan proses seleksi10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman 12 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri13 Juni 202408.00–23.59 WIB
14 Juni 202400.00–14.00 WIB


  

c. Prioritas Kedua bagi Anak dari Pekerja/Buruh Penerima Kartu Pekerja Jakarta dan Anak dari Pengemudi Mitra Transjakarta yang Mengemudikan Bus Kecil

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah19–20 Juni 202408.00–23.59 WIB
21 Juni 202400.00–14.00 WIB
Proses seleksi19–20 Juni 202408.00–23.59 WIB
21 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman21 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri22 Juni 202408.00–23.59 WIB
24 Juni 202400.00–14.00 WIB


 

  1. Jalur Zonasi

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–14.00 WIB
Proses seleksi10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman12 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri13 Juni 202408.00–23.59 WIB
14 Juni 202400.00–14.00 WIB

 


 

  1. Jalur PTO (Perpindahan Tugas Orang Tua/Wali) dan Anak GTK (Guru/Tenaga Kependidikan)

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah10–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
26 Juni 202400.00–14.00 WIB
Verifikasi dokumen dan proses seleksi10–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
26 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman26 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri27 Juni 202408.00–23.59 WIB
28 Juni 202400.00–14.00 WIB


  

Jenjang SMP

 

  1. Jalur Prestasi Akademik dan Nonakademik

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–14.00 WIB
Proses seleksi10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman12 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri13 Juni 202408.00–23.59 WIB
14 Juni 202400.00–14.00 WIB


 

  1. Jalur Afirmasi

a. Prioritas Pertama bagi Anak Asuh Panti dan Anak Tenaga Kesehatan yang Meninggal Dunia dalam Penanganan Covid-19

KegiatanTanggalWaktu
Input ke dalam sistem10–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
26 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman26 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri27 Juni 202408.00–23.59 WIB
28 Juni 202400.00-14.00 WIB


 

b. Prioritas Pertama bagi Anak Penyandang Disabilitas

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan verifikasi dokumen10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–12.00 WIB
Pemilihan sekolah dan proses seleksi10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman12 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri13 Juni 202408.00–23.59 WIB
14 Juni 202400.00–14.00 WIB


 

c. Prioritas Kedua bagi Penerima Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus, Anak dari Pekerja/Buruh Penerima Kartu Pekerja Jakarta, Anak dari Pengemudi Mitra Transjakarta yang Mengemudikan Bus Kecil, dan Penerima Program Indonesia Pintar

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah19–20 Juni 202408.00–23.59 WIB
21 Juni 202400.00–14.00 WIB
Proses seleksi19–20 Juni 202408.00–23.59 WIB
21 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman21 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri22 Juni 202408.00–23.59 WIB
24 Juni 202400.00–14.00 WIB


 

  1. Jalur Zonasi

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah24–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
26 Juni 202400.00–14.00 WIB
Proses seleksi24–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
26 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman26 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri27 Juni 202408.00–23.59 WIB
28 Juni 202400.00–14.00 WIB


 

  1. Jalur PTO (Perpindahan Tugas Orang Tua/Wali) dan Anak GTK (Guru/Tenaga Kependidikan)

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah10–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
Verifikasi dokumen dan proses seleksi10–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
26 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman 26 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri27 Juni 202408.00–23.59 WIB
28 Juni 202400.00–14.00 WIB

 


 

Jenjang SMA

 

  1. Jalur Prestasi Akademik dan Nonakademik

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–14.00 WIB
Proses seleksi10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman12 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri13 Juni 202408.00–23.59 WIB
14 Juni 202400.00–14.00 WIB


 

  1. Jalur Afirmasi

a. Prioritas Pertama bagi Anak Asuh Panti dan Anak Tenaga Kesehatan yang Meninggal Dunia dalam Penanganan Covid-19

KegiatanTanggalWaktu
Input ke dalam sistem10–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
26 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman 26 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri27 Juni 202408.00–23.59 WIB
28 Juni 202400.00-14.00 WIB


 

b. Prioritas Pertama bagi Anak Penyandang Disabilitas

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan verifikasi dokumen10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–12.00 WIB
Pemilihan sekolah dan proses seleksi10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman12 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri13 Juni 202408.00–23.59 WIB
14 Juni 202400.00–14.00 WIB


 

c. Prioritas Kedua bagi Penerima Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus, Anak dari Pekerja/Buruh Penerima Kartu Pekerja Jakarta, Anak dari Pengemudi Mitra Transjakarta yang Mengemudikan Bus Kecil, dan Penerima Program Indonesia Pintar

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah19–20 Juni 202408.00–23.59 WIB
21 Juni 202400.00–14.00 WIB
Proses seleksi19–20 Juni 202408.00–23.59 WIB
21 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman 21 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri22 Juni 202408.00–23.59 WIB
24 Juni 202400.00–14.00 WIB



 

  1. Jalur Zonasi

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah24–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
26 Juni 202400.00–14.00 WIB
Proses seleksi24–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
26 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman26 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri27 Juni 202408.00–23.59 WIB
28 Juni 202400.00–14.00 WIB


 

  1. Jalur PTO (Perpindahan Tugas Orang Tua/Wali) dan Anak GTK (Guru/Tenaga Kependidikan)

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah10–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
Verifikasi dokumen dan proses seleksi10–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
26 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman 26 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri27 Juni 202408.00–23.59 WIB
28 Juni 202400.00–14.00 WIB



 

 

Jenjang SMK

 

  1. Jalur Prestasi Akademik dan Nonakademik

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–14.00 WIB
Proses seleksi10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman12 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri13 Juni 202408.00–23.59 WIB
14 Juni 202400.00–14.00 WIB


 

  1. Jalur Afirmasi

a. Prioritas Pertama bagi Anak Asuh Panti dan Anak Tenaga Kesehatan yang Meninggal Dunia dalam Penanganan Covid-19

KegiatanTanggalWaktu
Input ke dalam sistem10–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
26 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman 26 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri27 Juni 202408.00–23.59 WIB
28 Juni 202400.00-14.00 WIB


 

b. Prioritas Pertama bagi Anak Penyandang Disabilitas

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan verifikasi dokumen10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–12.00 WIB
Pemilihan sekolah dan proses seleksi10–11 Juni 202408.00–23.59 WIB
12 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman12 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri13 Juni 202408.00–23.59 WIB
14 Juni 202400.00–14.00 WIB


 

c. Prioritas Kedua bagi Penerima Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus, Anak dari Pekerja/Buruh Penerima Kartu Pekerja Jakarta, Anak dari Pengemudi Mitra Transjakarta yang Mengemudikan Bus Kecil, dan Penerima Program Indonesia Pintar

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah19–20 Juni 202408.00–23.59 WIB
21 Juni 202400.00–14.00 WIB
Proses seleksi19–20 Juni 202408.00–23.59 WIB
21 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman 21 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri22 Juni 202408.00–23.59 WIB
24 Juni 202400.00–14.00 WIB

 

 

 

  1. Jalur PTO (Perpindahan Tugas Orang Tua/Wali) dan Anak GTK (Guru/Tenaga Kependidikan)

KegiatanTanggalWaktu
Pendaftaran dan pemilihan sekolah10–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
Verifikasi dokumen dan proses seleksi10–25 Juni 202408.00–23.59 WIB
26 Juni 202400.00–14.00 WIB
Pengumuman 26 Juni 202417.00 WIB
Lapor diri27 Juni 202408.00–23.59 WIB
28 Juni 202400.00–14.00 WIB


 

 

Layanan Informasi PPDB DKI Jakarta 2024

Saat melakukan proses pendaftaran, pasti kita butuh informasi yang akurat dan mudah diakses. Di bawah ini ada daftar layanan informasi PPDB DKI Jakarta 2024. Jangan lupa dicatat, ya! Silakan kunjungi atau hubungi jika kamu perlu sesuatu.
 

  1. Situs web: 
https://ppdb.jakarta.go.id

  1. Instagram resmi: 
@officialppdbdki 

  1. Nomor HP (Handphone):

  • 0812 80555 426
  • 0812 80555 612
  • 0812 80555 148
  • 0812 80555 165
  • 0812 80555 124
  • 0812 80555 147

  1. Kunjungi Posko Luring (Luar Jaringan)/Offline di Gedung Dinas Pendidikan, Lantai 5. Selain itu, kamu bisa menghadiri posko-posko yang ada di gambar ini:

Layanan Informasi PPDB 2024. Sumber: @officialppdbdki

Layanan Informasi PPDB 2024. Sumber: @officialppdbdki

Layanan Informasi PPDB 2024. Sumber: @officialppdbdki

Layanan Informasi PPDB 2024. Sumber: @officialppdbdki 


Nah, semuanya sudah dicatat, belum? Yuk, persiapkan dengan mengingat jadwalnya. Jangan lupa untuk menggunakan layanan informasi resmi supaya enggak bingung. Selain itu, selalu ingat untuk saling membantu keluarga dan teman yang ingin mendaftar, ya! Semoga, artikel ini bisa membantu untuk menjalani proses PPDB DKI Jakarta 2024 dengan lancar dan sukses.

Penulis dan Editor

Artikel Smart People Lainnya

Hujan mengguyur Indonesia dengan intensitas yang cukup tinggi belakangan ini. Mari simak informasi tentang hujan sekaligus banjir!

Mau ke taman di Jakarta? Naik transportasi publik aja! Gampang, kok. Yuk, cek daftar taman-taman yang dekat dari halte atau stasiun!

Selamat Hari Kunjung Perpustakaan! Yuk, ikut jalan-jalan ke Perpustakaan Nasional RI. Ada apa saja yang menarik, ya?

Kendaraan yang parkir sembarangan bisa merugikan kita semua. Baca alasannya dan cari tahu cara melaporkannya, yuk!

Hati-hati dengan wabah Mpox cacar monyet! Cari tahu gejala, kelompok yang rentan tertular, hingga cara pencegahannya di sini.

Jangan panik, tetapi selalu waspada. Inilah yang perlu kamu ketahui tentang gempa bumi Megathrust di Indonesia.